jam

Rabu, 13 Desember 2017

RPP BAHASA INGGRIS KELAS XI Ungkapan Memberi Saran dan Tawaran KD 3.1 2017

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
(RPP)

Nama Sekolah                       : SMK N 2 LANGSA
Mata Pelajaran                      : Bahasa Inggris
Kelas/Semester                      : XI/I
Materi Pembelajaran            : Ungkapan Memberi Saran dan Tawaran
Alokasi Waktu                       : 3 x 2JP

A.           Kompetensi Inti :
KI :   1.    Menghayati dan mengamalkan  ajaran agama yang dianutnya.
2.        Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),  santun, responsif dan pro-aktif  dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.        Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,  kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4.        Mengolah, menalar,  dan menyaji  dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu  menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B.            Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
KD    1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar Komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar.
KD    2.1  Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan teman.

KD           3.1   Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan                  memberi saran dan tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks                                             penggunaannya.
Indikator :
·      Siswa dapat mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan memberi saran dan tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya
·      Siswa dapat menjelaskan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan memberi saran dan tawaran, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
KD    4.1  Menyusun  teks lisan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
Indikator :
·         Siswa mampu menawarkan ungkapan memberi saran dengan benar
·         Siswa mampu merespon ungkapan menawarkan saran dengan benar
·         Siswa dapat membuat dialog dengan menggunakan ungkapan memberi saran dan tawaran
·         Siswa mendemonstrasikan dialog secara berpasangan.

C.           Tujuan Pembelajaran

·      Siswa dapat menyatakan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran
·      Siswa dapat menganalisis ungkapan memberi saran dan tawaran
·      Siswa dapat mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan memberi saran dan tawaran
·      Siswa dapat menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan dan merespon ungkapan memberi saran dan tawaran

D.           Deskripsi Materi Pembelajaran :
Fungsi Sosial
·      Menjaga hubungan interpersonal dengan guru, teman, dan orang lain
Saran dan Tawaran
1.    Saran
Making Suggestions
Accepting Suggestions
Declining Suggestions
Let’s go to movies
Yes, let’s go.
No, thank you. I do not feel like going.
Why don’t you do your homework before going out?
Ok, I will.
Sorry. I think I will go out first and then do my homework.
How about going to Sam’s place first and then to supermarket?
Yes, let’s go. It is a good idea.
No. Let’s just go to the supermarket.
I think you should go and meet her
Ok, if you say so.
Sorry, I can’t. I have previous engagement.
Let’s call it a day
Let’s.
No, let’s stay for a while.

2.    Tawaran
Making Offers
Accepting Offers
Declining Offers
Can I help you?
Yes, please. I really appreciate it.
It’s okay, I can do it myself.
Shall I bring you some tea
Thank you, it is a very kind of you.
No, thank you.
Would you like another helping of cake?
Yes, please. That would be lovely.
No, thanks. I don’t want another helping.
How about I help you with this?
Yes, please. That would be very kind of you.
Don’t worry. I will do it myself.
Can I take you home?
Thank you, I appreciate your help.
That’s alright. I will manage on my own.

E.            Metode Pembelajaran
Pendekatan     : Scientific Approach
Model              : Discovery Learning

F.            Kegiatan pembelajaran

1.    Kegiatan Awal (10 Menit)
a.    Guru mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
b.    Guru membuka pertemuan dengan salam dan doa bersama.
c.    Guru mengecek kehadiran siswa.
d.   Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
e.    Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.

2.    Kegiatan Inti (70 Menit)
Mengamati
a.    Siswa menyimak/mendengarkan contoh dialog tentang memberikan saran yang dibacakan oleh guru
b.    Siswa mengamati nilai moral yang ada pada dialog tersebut
c.    Siswa belajar menemukan masalah, ungkapan memberikan saran dan respon serta solusi yang diberikan.
d.   Siswa mengidentifikasi cara-cara ungkapan memberikan saran dan responnya.

Menanya
a.    Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa menanyakan dan mempertanyakan antara lain tentang perbedaan antara cara memberi saran dan tawaran serta responnya, dalam bahasa Inggris dengan yang ada dalam bahasa Indonesia, kemungkinan menggunakan ungkapan lain, akibat jika tidak melakukan, dsb.
b.    Siswa saling berargumen dan bertanya tentang ungkapan-ungkapan memberikan saran dan responnya.

Mengumpulkan Informasi/Mengeksplorasi
a.    Siswa mendengarkan dan menyaksikan banyak contoh interaksi dengan memberi saran dan tawaran serta responnya dalam bahasa Inggris dari buku teks, LKS, dsb.
b.    Siswa menirukan contoh-contoh interaksi dengan memberi saran dan tawaran serta responnya dalam bahasa Inggris dengan ucapan, tekanan kata, intonasi, dan sikap yang benar.
c.    Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa mengidentifikasi ciri-ciri (fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan) interaksi memberi saran dan tawaran serta responnya.
Mengasosiasi
a.    Siswa membandingkan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya yang telah dikumpulkan dari berbagai sumber tersebut di atas.
b.    Siswa membandingkan ungkapan memberi saran dan tawaran serta responnya yang telah dipelajari  tersebut di atas dengan yang ada di sumber-sumber lain, atau dengan yang digunakan dalam bahasa lain.
c.    Siswa memperoleh balikan (feedback) dari guru dan teman tentang fungsi sosial dan unsur kebahasaan yang digunakan

Mengkomunikasikan
a.    Siswa menggunakan bahasa Inggris setiap kali muncul kesempatan untuk memberi saran dan tawaran serta responnya, di dalam dan di luar kelas, dengan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosialnya.
b.    Siswa berupaya berbicara secara lancar dengan ucapan, tekanan kata, intonasi yang benar dan menulis dengan ejaan dan tanda baca yang benar, serta tulisan yang jelas dan rapi.
c.    Siswa membicarakan permasalahan yang dialami dalam menggunakan bahasa Inggris untuk memberi saran dan tawaran serta responnya.

3.    Kegiatan Penutup (10 Menit)
a.    Siswa  dengan bimbingan guru menyimpulkan pembelajaran hari itu
b.    Guru memberikan umpan balik pembelajaran
c.    Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya




E.       Alat/Media/Sumber Belajar
Media                : kertas dialog
Alat                    : Papan tulis dan spidol
Sumber Belajar  : Buku Bahasa Inggris Wajib SMA/SMK Kelas XI  Semester 1 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun  2014

F.       Penilaian

1.    Jenis/Teknik Penilaian
·      Tes Tulis dan Kinerja
Penilaian proses berlangsung selama pembelajaran berlangsung yang dimulai sejak aktifitas mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengasosiasi hingga mengkomunikasikan.

Sikap
·      Observasi dan penilaian diri
Capaian siswa dinilai oleh guru, siswa sendiri dan temannya dengan menggunakan daftar cek atau skala penilaian (rating scale) yang disertai rubrik.
·      Jurnal, di dalam dan luar kelas, berupa catatan pendidik.
Guru mengobservasi dan mencacatat perilaku siswa yang mencakupi sikap dan keterampilannya

Pengetahuan
Pengetahuan siswa tentang struktur teks, unsur kebahasaan dievaluasi dengan menggunakan testulis/lisan &penugasan (PR).

Keterampilan
Unjuk kerja/Praktik, jurnal.

2.    Bentuk Instrumen dan Instrumen
Role play (memerankan dialogue dengan menggunakan ungkapan memberi saran dan tawaran) dan tes tertulis (membuat dialog).

3.    Pedoman Penskoran
Rubrik

Instrument penilaian sikap
No
Sikap yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Serius dalam menerima pelajaran





2
Bertanggung jawab dan teliti dalam menjalankan tugas





3
Santun terhadap guru (menghargai )





4
Menghargai teman





5
Aktif berperan serta dalam proses PBM





6
Menggunakan ungkapan memberi saran dan tawaran dalam kehidupan sehari–hari.






Instrument penilaian pengetahuan
No
Pengetahuan (kognitif) yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Menggunakan ungkapan memberi saran dan tawaran yang tepat sesuai dengan kondisi yang diberikan





2
Memberi respon yang tepat






Instrument penilaian keterampilan
No
Keterampilan (psikomotor) yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Pronunciation





2
Intonation






Keterangan : 4 = Sangat Baik         3 = Baik         2 = Cukup      1 = Kurang

Pertemuan kedua :
A.      Materi Pembelajaran
   Unsur Kebahasaan
·      Kata kerja terkait dengan pemberian saran dan tawaran
·      Preposition + Verb_ing
·      Ucapan, tekanan kata dan intonasi

Topik
·      Berbagai hal terkait dengan interaksi siswa dengan guru, teman, adik, kakak, dsb. tentang berbagai kegiatan siswa sehari-hari di rumah, sekolah, didalam maupun diluar sekolah.

B.      Model/Metode Pembelajaran
          Pendekatan : PBL (Problem Based Learning)

C.           Kegiatan Pembelajaran
1.    Kegiatan Awal (10 Menit)
a.    Guru mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
b.    Guru membuka pertemuan dengan salam dan doa bersama.
c.    Guru mengecek kehadiran siswa.
d.   Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
e.    Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.

2.    Kegiatan Inti (70 Menit)
Mengamati
a.    Guru meminta siswa untuk mengamati contoh dialog dari topik yang ada di LKS.
b.    Guru membacakan teks dialog tersebut.
c.    Siswa mendengarkan bacaan teks tersebut dengan seksama.
d.   Guru meminta siswa untuk mengidentifikasi unsur kebahasaan yang ada pada teks dialog tersebut.
e.    Peserta didik membacakan contoh-contoh teks dialog tersebut dengan ucapan, intonasi, tekanan kata, dengan benar dan lancar.


Menanya
a.    Dengan pertanyaan pengarah dari guru Peserta didik terpancing untuk mempertanyakan tujuan; struktur dan kebahasaan yang digunakan dalam teks dialog tersebut yang belum dipahami.
b.    Dengan bimbingan dan arahan guru, Peserta didik Menanya antara lain perbedaan ungkapan yang digunakan untuk mengundang yang ada dalam bahasa Inggris dan Indonesia, dan perbedaan budayanya.

Mengumpulkan Informasi/Mengeksplorasi
a.    Guru memperlihatkan beberapa potongan gambar yang berisikan tentang tema yang berbeda.
b.    Siswa diminta secara berpasangan untuk memilih salah satu gambar tersebut dan membuat sebuah teks dialog yang sesuai gambar dan topik tersebut.
c.    Guru memfasilitasi siswa mencari informasi tentang isi dari gambar tersebut.

Mengasosiasi
a.    Secara berpasangan, siswa mendiskusikan ungkapan yang mereka temukan pada dialog dan dari sumber lain.
b.    Guru membantu dan memonitor aktivitas siswa dalam mengolah dan menganalisis informasi.
Mengkomunikasikan
a.    Guru memfasilitasi siswa berdiskusi secara berpasangan.
b.    Guru meminta siswa untuk membacakan teks dialog setiap siswa secara berpasangan di depan kelas.
c.    Siswa menggunakan bahasa Inggris setiap kali muncul kesempatan untuk membacakan teks dialog, baik di dalam dan di luar kelas, dengan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosialnya.
d.   Siswa berupaya berbicara secara lancar dengan ucapan, tekanan kata, intonasi yang benar dan menulis dengan ejaan dan tanda baca yang benar, serta tulisan yang jelas dan rapi.

3.        Kegiatan Penutup  (10 Menit)
a.    Peserta didik beserta guru menyimpulkan hasil pembelajaran yang telah diterima
b.    Peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang sudah dilakukan
c.    Peserta didik dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya


D.      Alat/Media/Sumber Belajar
Media                   : gambar
Alat                      : Papan tulis dan spidol
Sumber Belajar     : Buku Bahasa Inggris Wajib SMA/SMK Kelas XI  Semester 1 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun  2014
E.  Penilaian

Look at these pictures and make a dialogue based on the picture!
Description: E:\songs\imagesxx.jpgDescription: E:\songs\1cc7d8cbb8f100f693fa47f4148a84e6_hanya-pisang-screenshot.jpgDescription: E:\Document dian\5082508_20131211024030.jpg







F.   Instrumen Penilaian
Instrument penilaian sikap
No
Sikap yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Serius dalam menerima pelajaran





2
Bertanggung jawab dan teliti dalam menjalankan tugas





3
Santun terhadap guru (menghargai )





4
Menghargai teman





5
Aktif berperan serta dalam proses PBM





6
Menggunakan ungkapan intention dalam kehidupan sehari– hari






Instrument penilaian pengetahuan
No
Pengetahuan (kognitif) yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Menggunakan ungkapan intentio yang tepat sesuai dengan kondisi yang diberikan





2
Memberi respon yang tepat






Instrument penilaian keterampilan
No
Keterampilan (psikomotor) yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Pronunciation





2
Intonation





Keterangan : 4 = Sangat Baik         3 = Baik         2 = Cukup      1 = Kurang




Pertemuan ketiga :
A.      Materi Pembelajaran
A : Why don’t we go dancing to night?
B : I don’t know how to dance.
A : Oh. Then why don’t we go to a movie?
B : I don’t like movies.
A : You don’t like movies?
B : No.
A : Well then, let’s go to a restaurant for dinner.
B : That’s a waste of money.
A : Well, you do what you want tonight, but I’m going to go to a restaurant for dinner. And after that I’m going to go a movie. And then I’m going to go dancing.
 
  








B.      Model/Metode Pembelajaran
          Pendekatan : PBL (Problem Based Learning)

C.  Kegiatan Pembelajaran
1.    Kegiatan Awal (10 Menit)
a.    Guru mengecek kesiapan siswa belajar baik secara fisik maupun psikologis.
b.    Guru membuka pertemuan dengan salam dan doa bersama.
c.    Guru mengecek kehadiran siswa.
d.   Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi yang akan dicapai.
e.    Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan siswa untuk menyelesaikan latihan-latihan dan tugas dalam pembelajaran.

2.    Kegiatan Inti (70 Menit)
Mengamati
a.    Guru meminta siswa untuk mengamati contoh dialog dari topik yang ada di buku.
b.    Guru membacakan teks dialog tersebut.
c.    Siswa mendengarkan bacaan teks tersebut dengan seksama.

Menanya
d.   Dengan pertanyaan pengarah dari guru Peserta didik terpancing untuk mempertanyakan tujuan; struktur dan kebahasaan yang digunakan dalam teks dialog tersebut yang belum dipahami.

Mengumpulkan Informasi/Mengeksplorasi
e.    Guru memperlihatkan beberapa potongan gambar yang berisikan tentang kalimat-kalimat yang berbeda.
f.     Siswa diminta secara berkelompok untuk memilih salah satu gambar tersebut dan membuat sebuah teks dialog dan memerankannya sesuai gambar dan kalimat tersebut.
g.    Guru memfasilitasi siswa mencari informasi tentang isi dari gambar tersebut.

Mengasosiasi
h.    Secara berkelompok, siswa mendiskusikan ungkapan yang mereka temukan pada dialog dan dari sumber lain.
i.      Guru membantu dan memonitor aktivitas siswa dalam mengolah dan menganalisis informasi.

Mengkomunikasikan
j.      Guru memfasilitasi siswa berdiskusi secara berkelompok
k.    Guru meminta setiap kelompok untuk menampilkan hasil diskusinya di depan kelas.
l.      Siswa menggunakan bahasa Inggris setiap kali muncul kesempatan untuk membacakan teks dialog, baik di dalam dan di luar kelas, dengan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosialnya.
m.  Siswa berupaya berbicara secara lancar dengan ucapan, tekanan kata, intonasi yang benar dan menulis dengan ejaan dan tanda baca yang benar, serta tulisan yang jelas dan rapi.

3.        Kegiatan Penutup  (10 Menit)
n.    Peserta didik beserta guru menyimpulkan hasil pembelajaran yang telah diterima
o.    Peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang sudah dilakukan
p.    Peserta didik dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya

D.      Alat/Media/Sumber Belajar
Media                   : -
Alat                      : Papan tulis dan spidol
Sumber Belajar     : Buku Bahasa Inggris Wajib SMA/SMK Kelas XI  Semester 1 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun  2014
E.       Penilaian

Based on the sentences below, make a dialogue and role it in front of the class in group!
1.    I don’t feel good. I think I’m getting a cold.
2.    My english isn’t progressing as fast as I’d like. What should I do?
3.    My roommate snores really loudly. I’m losing sleep. I don’t know what to do.





F.   Instrumen Penilaian
Instrument penilaian sikap
No
Sikap yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Serius dalam menerima pelajaran





2
Bertanggung jawab dan teliti dalam menjalankan tugas





3
Santun terhadap guru (menghargai )





4
Menghargai teman





5
Aktif berperan serta dalam proses PBM





6
Menggunakan ungkapan intention dalam kehidupan sehari– hari






Instrument penilaian pengetahuan
No
Pengetahuan (kognitif) yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Menggunakan ungkapan intentio yang tepat sesuai dengan kondisi yang diberikan





2
Memberi respon yang tepat






Instrument penilaian keterampilan
No
Keterampilan (psikomotor) yang dinilai
Skor
Keterangan
4
3
2
1
1
Pronunciation





2
Intonation






Keterangan : 4 = Sangat Baik         3 = Baik         2 = Cukup      1 = Kurang


Mengetahui
Guru Pamong


Yeni Kurniati, S.Pd
Nip. 19800315 200604 2 003
Langsa,     Oktober 2017

Mahasiswa PPL


Selvi Mutia Dewi
NIM. 1042013071
Menyetujui;
Kepala Sekolah SMK N 2 Langsa


Razali, S. Pd. MT

NIP. 19630420 198803 1 003 

3 komentar:

  1. TERIMAH KASIH MBAK ATAS CONTOH RPPNYA. SANGAT MEMBANTU

    BalasHapus
  2. Harrah's Casino & Resort in North Carolina launches
    Harrah's 안성 출장안마 Cherokee Casino 사천 출장안마 & Resort, a hospitality company based out 안산 출장안마 of the Eastern Band 화성 출장마사지 of the Cherokee Nation, 대전광역 출장안마 launched its first sportsbook in North Carolina.

    BalasHapus